New Yamaha V-Ixion 2013

Posted by Nursaptia Purwa Asmara on Wednesday, December 26, 2012 with No comments
Yamaha kembali meluncurkan generasi baru YamahaV-Ixion pada akhir tahun 2012 bernama "New Yamaha V-Ixion 2013". Untuk lebih jelasnya mengenai detail produk tersebut, mari kita langsung ke TKP.....

A. TEKNOLOGI New Yamaha V-Ixion 2013

B. SPESIFIKASI New Yamaha V-Ixion 2013

KELISTRIKAN
Sistem pengapian
T.C.I./Transistorized Control Ignition (Digital)
Battery
YTZ4V/GTZ4V (MF Baterry 3Ah)
Tipe busi
CR8E (NGK)
U24ESR-N (DENSO)
MESIN
Tipe mesin
4 langkah, 4 valve SOHC-Fuel injection, berpendingin cairan
Jumlah/Posisi silinder
Silinder tunggal/tegak
Volume silinder
149.8 cc
Diameter x Langkah
57.0 mm x 58.7 mm
Perbandingan kompresi
10.4 : 1
Daya maksimum
12.2 kW (16.59 PS)/8.500 rpm
Torsi maksimum
14.5 Nm (1.48 kgf-m)/7.500 rpm
Sistem starter
Elektrik & Kick starter
Sistem Pelumasan
Basah
Sistem suplai BBM
Fuel injection
Kapasitas oli mesin
Total              = 1.15 L
Berkala          = 0.95 L
Ganti filter oli = 1 L
Tipe kopling
Basah, kopling manual, multiplat
Tipe transmisi
Return 5 kecepatan (1-N-2-3-4-5)
DIMENSI
P x L x T (mm)
2.010 x 705 x 1.030
Jarak sumbu roda
1.300 mm
Jarak terendah ke tanah
165 mm
Tinggi tempat duduk
790 mm
Berat isi
129 kg
Kapasitas tangki bensin
12 liter
RANGKA
Tipe rangka
Pressed backbone (Deltabox)
Suspensi depan
Teleskopik
Suspensi belakang
Lengan ayun, link suspense monocross
Ban depan
90/80-17M/C 46P
Ban belakang
120/70-17M/C 58P
Rem depan
Cakram hidrolik, piston ganda
Rem belakang
Cakram hidrolik, piston tunggal
 


C. PILIHAN WARNA New Yamaha V-Ixion 2013

White Reddish Lightning
Ultra Brave Spirit

Radiance Titanium Gold
 
Mysterious Solid Dark
.
Categories: ,